Ohayo Jepang
Powered by

Share this page

Bencana Alam

Ramalan Komik Jepang soal Gempa Bikin Panik Wisatawan, Penciptanya Klarifikasi

Kompas.com - 05/07/2025, 16:21 WIB

WWPKG, agen perjalanan asal Hong Kong yang khusus menangani tur ke Jepang, mengalami penurunan pemesanan sejak April.

Menurut Direktur Utama WWPKG, Yuen Chun-ning, pemesanan paket tur ke Jepang turun hingga 50 persen.

Ia bahkan memperkirakan penurunan bisa mencapai 80 persen pada periode Juni hingga Agustus, jika dibandingkan tahun lalu.

Tak hanya biro perjalanan, maskapai penerbangan juga turut menyesuaikan operasional.

Setidaknya dua maskapai asal Hong Kong telah mengurangi atau menghentikan sementara penerbangan ke beberapa kota di Jepang, termasuk Fukuoka, Sendai, Nagoya, Tokushima, Sapporo, Yonago, Kagoshima, dan Kumamoto.

Yuen menilai penyebab kekhawatiran ini bukan berasal dari satu sumber saja.

Ia menyebut bahwa kombinasi dari isi komik, pernyataan para ahli feng shui, dan penyebaran di media sosial semuanya berkontribusi dalam menciptakan efek domino terhadap pariwisata Jepang.

© Kyodo News

          View this post on Instagram                      

A post shared by Kompas.com (@kompascom)

Halaman:
Editor : YUHARRANI AISYAH

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
 
Pilihan Untukmu
Close Ads

Copyright 2008 - 2024 PT. Kompas Cyber Media (Kompas Gramedia Digital Group). All Rights Reserved.