Okinawa memiliki sembilan Situs Warisan Budaya yang semuanya berada di pulau utama berdekatan dengan Bandara Naha.
Kerajaan Ryukyu, beserta situs Gusuku, telah diakui sebagai satu Situs Warisan Dunia UNESCO. Tempat ini menarik untuk dikunjungi jika berniat untuk ke Okinawa.
Pingkan menceritakan bahwa Kerajaan Ryukyu sebelumnya bukan bagian dari Jepang. Namun, Jepang merambah kepulauan Okinawa dan mengambil alih dinasti kerajaan pada 1879.
Okinawa patut untuk dikunjungi apabila kamu berkunjung ke Jepang dengan wisata alam dan sejarahnya.
(KOMPAS.COM/FAESAL MUBAROK)
View this post on Instagram