Ohayo Jepang
Powered by

Share this page

Spring

Kapan Bunga Sakura Mekar di Tokyo, Jepang?

Kompas.com - 24/02/2025, 13:03 WIB

Hanami melihat bunga sakura di Taman Ueno, Tokyo, Jepang.
Hanami melihat bunga sakura di Taman Ueno, Tokyo, Jepang.

6. Ueno Sakura Matsuri

Ueno Park adalah salah satu tempat hanami paling terkenal di Tokyo.

Jalanan utama taman ini dipenuhi deretan pohon sakura yang keindahannya pernah diabadikan dalam haiku (puisi Jepang) oleh Matsuo Basho.

Setiap tahun, Ueno Sakura Matsuri berlangsung dari pertengahan Maret hingga awal April.

7. Koganei Cherry Blossom Festival

Koganei Cherry Blossom Festival diadakan pada akhir Maret di Koganei Park dan Edo-Tokyo Open Air Architectural Museum.

Terdapat lebih dari 1.400 pohon sakura dari sekitar 50 varietas berbeda di taman ini.

Acara festival mencakup pertunjukan musik, tarian, hayashi (musik tradisional), dan drum taiko.

Kamu dapat mengikuti upacara minum teh dan merangkai bunga di dalam Edo-Tokyo Open Air Architectural Museum.

Selain itu, berbagai makanan lokal dan regional tersedia di stan makanan, serta iluminasi cahaya sakura malam hari pada hari pembukaan festival.

Sumber:

  • Japan Meteorological Agency
    https://www.data.jma.go.jp/sakura/data/sakura_kaika.html
    https://www.data.jma.go.jp/sakura/data/sakura_mankai.html
  • The Official Tokyo Travel Guide
    https://www.gotokyo.org/en/story/guide/hanami-guide/index.html
    https://www.gotokyo.org/en/story/guide/the-japanese-cherry-blossom-trees/index.html
  • Wikimedia Commons
    Sumida Park https://commons.wikimedia.org/wiki/File:Sumida_Park_2011.JPG
    Ueno Park https://commons.wikimedia.org/wiki/File:Hanami_in_Ueno_Park.jpg
          View this post on Instagram                      

A post shared by Ohayo Jepang (@ohayo_jepang)

Halaman:
Editor : YUHARRANI AISYAH

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
 
Pilihan Untukmu
Close Ads

Copyright 2008 - 2024 PT. Kompas Cyber Media (Kompas Gramedia Digital Group). All Rights Reserved.