Ohayo Jepang
Powered by

Share this page

Budaya Lokal

6 Jenis Cokelat Valentine di Jepang, Ada Cokelat Khusus Teman hingga Keluarga

Kompas.com - 13/02/2023, 16:00 WIB

Baca juga: Apa Bedanya Perayaan Valentine di Jepang?

Gaya Valentine ini bisa kamu tiru lho. Kamu bisa memberi cokelat Honmei kepada orang terkasih dan memanfaatkan Hari Kasih Sayang untuk menyampaikan perasaanmu.

2. Giri Choco

Giri Choco diberikan untuk teman laki-laki dalam kategori hubungan atasan atau bawahan di kantor, dan sebagainya. Sehingga cokelat ini diberikan karena rasa kewajiban.

Giri Choco adalah bentuk pemberian cokelat sebagai ekspresi rasa terima kasih, kepada mereka yang telah membantu selama ini.

3. Tomo Choco

Tomo Choco disebut juga sebagai cokelat pertemanan. Selain itu, tomo choco juga diberikan sebagai tanda persahabatan dan bentuk terima kasih.

Baca juga: Rayakan “Valentine” bersama Pompompurin yang Menggemaskan di Kafe Nagoya Ini!

4. Gyaku Choco

Tak hanya perempuan, laki-laki juga punya kesempatan untuk memberikan cokelat kepada perempuan yang disukai.

Oleh karena itu Gyaku Choco juga disebut sebagai cokelat kebalikan. Meski sebenarnya tradisi ini sama dengan perayaan Valentine pada umumnya di seluruh dunia.

5. My Choco

Halaman:
Editor : Dinia Adrianjara

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
 
Pilihan Untukmu
Close Ads

Copyright 2008 - 2024 PT. Kompas Cyber Media (Kompas Gramedia Digital Group). All Rights Reserved.