Ohayo Jepang
Powered by

Share this page

Kota Tercantik untuk Menikmati Keindahan Musim Gugur di Jepang

Kompas.com - 5/Sep/2023, 16:24 WIB
Menikmati keindahan musim gugur di Jepang.
Lihat Foto
Menikmati keindahan musim gugur di Jepang.

Area yang terkenal untuk melihat dedaunan musim gugur antara lain Onuma Quasi-National Park di utara Hakodate dan Gunung Moiwa di Sapporo.

3. Tokyo

Kota metropolitan Tokyo juga menawarkan banyak tempat bagus untuk melihat indahnya warna musim gugur.

Untuk menikmati musim gugur di Tokyo, kamu bisa berpikinik atau membaca buku di bawah pepohonan rindang berwarna emas dan merah tua di Taman Yoyogi atau Shinjuku Gyoen.

4. Hakone

Hakone di Prefektur Kanagawa, selatan Tokyo, terkenal dengan onsen (pemandian air panas). Di musim gugur, pemandangannya akan bertaburan nuansa merah dan emas.

Baca juga: Cara Menjaga Keselamatan saat Berada di Laut dan Gunung

Terletak sekitar satu setengah jam dari Shinjuku di Tokyo, Hakone sangat ideal untuk perjalanan sehari atau liburan akhir pekan. Di Danau Ashi, kamu bisa melihat sekilas Gunung Fuji dengan dedaunan musim gugur di hari yang cerah.

Kamu juga dapat melakukan perjalanan ke Dataran Tinggi Sengoku dan mengelilingi diri dengan hamparan rumput pampas emas yang tak berujung.

Halaman:
Editor : Redaksi Ohayo Jepang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Close Ads