Ohayo Jepang
Powered by

Share this page

4 Situs Web Paling Bermanfaat untuk Warga Asing yang Tinggal di Jepang

Kompas.com - 1/Mar/2023, 11:30 WIB
Website yang berguna untuk orang asing di Jepang, salah satunya Happy Cow
Lihat Foto
Website yang berguna untuk orang asing di Jepang, salah satunya Happy Cow

OhayoJepang - Hidup di Jepang sebagai orang asing baik itu untuk sekolah, bekerja, atau menetap, tentu tak selalu mudah.

Kamu tentu perlu beradaptasi dengan banyak hal, sampai nantinya akan terbiasa dengan kehidupan di Jepang. 

Tapi  tak perlu khawatir, karena ada berbagai kecanggihan dan kemudahan yang bisa kamu dapatkan untuk membantumu beradaptasi di Jepang. 

Dilansir dari Savvy Tokyo, berikut ini situs web yang bisa memudahkanmu untuk beradaptasi dan beraktivitas di Jepang. 

Baca juga: 5 Profesi dengan Gaji Tinggi di Jepang yang Banyak Diminati Orang Asing

1. Happy Cow 

Happy Cow adalah website yang membantu para vegan dan vegetarian, untuk menemukan restoran hingga membeli produk vegan. 

Dengan basis data yang mencakup 183 negara, situs ini menjadi salah satu sumber informasi penting untuk vegan dan vegetarian selama 18 tahun terakhir. 

Kamu bisa mencari berdasarkan kota, untuk menemukan restoran dan vegetarian di lokasi kamu tinggal. 

Tak hanya itu, website ini juga punya rekomendasi ungkapan dalam Bahasa Jepang yang berguna untukmu ketika memesan makanan di restoran. 

Baca juga: Wajib Tahu, Hindari Melakukan 5 Hal Ini saat Berlibur ke Jepang

2. Hyperdia

Halaman:
Editor : Dinia Adrianjara

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Close Ads