Ohayo Jepang
Powered by

Share this page

Panduan Lengkap Potong Rambut di Jepang, dari Bahasa hingga Cara Bayar

Kompas.com - 16/Jun/2021, 17:44 WIB
Ilustrasi potong rambut di Jepang.
Lihat Foto
Ilustrasi potong rambut di Jepang.

Kata yang bisa digunakan:

Rambut 髪(Kami)
Poni 前髪(Maegami)
Rambut Bercabang 枝毛(Edage)
Ujung Rambut 毛先(Kesaki)
Panjang 長い(Nagai)
Pendek 短い(Mijikai)
Tebal 多い(Ooi)
Tipis 少ない(Sukunai)
Untuk diwarnai 染める(Someru)
Keriting 巻く(Maku)
Tambah もっと(Motto)
Kurangi ちょっと(Chotto)

Berdasarkan Panjang:

Tolong potong pendek sekitar 5 sentimeter 5センチぐらい切ってください(Go senchi gurai kitte kudasai)
Aku ingin memotong poni sedikit もう少し前髪を切ってください(Mou sukoshi maegami o kitte kudasai)
Aku ingin potong pendek 短くしてください(Mijikaku shitekudasai)
Aku hanya ingin diratakan 全体を軽く整えてください(Zentai o karuku totonoete kudasai)
Bisakah kamu merapikan ujung rambutnya? 毛先を整えてください(Kesaki o totonoete kudasai)

Berdasarkan Volume:

Tolong ringankan volume rambut saya 髪を軽くしてください(Kami o karuku shitekudasai) 

Gunakan majalah gaya rambut atau gambar referensi

Sebagian besar salon akan memberikan kamu beberapa majalah untuk dibaca di kursi, termasuk majalah gaya rambut.

Jika kamu tidak yakin apa yang harus ditanyakan, mengapa tidak perlihatkan gambar itu kepada mereka.

Katakan:

Bisakah kamu memotong rambut saya seperti gambar ini? この写真のようにお願いします(Kono shashin no youni onegaishimasu)

"Omakase" atau "Aku akan menyerahkannya padamu"

Jika kamu cukup berani, tak ada salahnya meminta penata rambut melakukan apa yang menurut mereka terlihat bagus untuk kamu.

Katakan:

Halaman:
Editor : Ni Luh Made Pertiwi F

Komentar

Dapatkan Smartphone dan Voucher Belanja dengan #JernihBerkomentar dibawah ini! *S&K berlaku
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.