Ohayo Jepang
Powered by

Share this page

Tips Nonton Bioskop di Jepang, Apa Bedanya dengan Bioskop di Indonesia?

Kompas.com - 26/Aug/2019, 19:37 WIB
ILUSTRASI - Bioskop
Lihat Foto
ILUSTRASI - Bioskop

Hal ini juga berlaku di Indonesia. Meskipun kamu tidak sengaja menendang kursi depan karena ingin melipat kaki, orang yang duduk di depan akan merasa terganggu dengan gerakan tiba-tiba ini. Jadi sebaiknya perhatikan tingkah laku. 

6. Jangan tinggalkan kursi sampai lampu menyala

Biasanya penonton bioskop di Indonesia akan keluar bioskop saat credit film mulai diputar. Namun sebagian besar orang Jepang akan tetap duduk dan menghargai film sampai menit terakhir. 

7. Bawa sampah keluar bersamamu

Jangan tinggalkan sampah sisa makanan dan minuman di kursi. Di luar bioskop sudah tersedia tempat sampah. Jadi, buang sampah di tong sampah yang ada di area luar bioskop. Hal ini memudahkan proses pembersihan ruang teater untuk jam tayang berikutnya. Di Indonesia, sebagian besar orang terbiasa meninggalkan sampah di kursi. 

Provided by Karaksa Media Partner (2 July 2019)

Halaman:
Editor : Ni Luh Made Pertiwi F

Komentar

Dapatkan Smartphone dan Voucher Belanja dengan #JernihBerkomentar dibawah ini! *S&K berlaku
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.