Jadwal Ujian SSW Keterampilan Industri Perikanan di Jakarta dan Makassar
Editor : YUHARRANI AISYAH
Kompas.com - 21/11/2024, 22:16 WIB
Jadwal ujian SSW keterampilan industri perikanan bakal dilaksanakan pada 18 Desember 2024 di Makassar untuk program fishery dan GOR Benhil untuk akuakultur. Ujian dalam Bahasa Jepang itu dikenakan biaya sekitar Rp 460.000-an per orang.
Komentar