Ohayo Jepang
Powered by

Share this page

Budaya Lokal

White Day, Tradisi Unik Jepang Sebulan Setelah Valentine’s Day

Kompas.com - 10/03/2025, 14:44 WIB

1. Marshmallow

Marshmallow awalnya merupakan hadiah pertama yang diberikan pada White Day.

Namun, marshmallow sekarang dianggap sebagai simbol penolakan atau kurangnya perasaan romantis.

Memberikan marshmallow bisa berarti, "Aku menghargai hadiahmu, tapi aku tidak memiliki perasaan yang sama."

2. Permen

Permen melambangkan kasih sayang dan cinta.

Memberikan permen, terutama permen keras, menunjukkan perasaan romantis yang kuat karena permen bertahan lama saat dimakan.

3. Kue kering

Kue kering melambangkan persahabatan.

Pasalnya, kue kering bersifat "renyah" dan "santai," hadiah ini lebih menunjukkan hubungan platonis daripada romantis.

4. Macaron

Macaron menunjukkan kesan mewah dan perasaan spesial.

Tampilannya yang elegan dan harganya lebih mahal, macaron sering diberikan kepada orang yang benar-benar dihargai.

5. Cokelat

Berbeda dengan cokelat yang diberikan saat Valentine’s Day, cokelat yang diberikan pada White Day memiliki makna yang lebih dalam.

Halaman:
Editor : YUHARRANI AISYAH

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
 
Pilihan Untukmu
Close Ads

Copyright 2008 - 2024 PT. Kompas Cyber Media (Kompas Gramedia Digital Group). All Rights Reserved.