Ohayo Jepang
Powered by

Share this page

Fakta & Data

Profil Kubo Takefusa, Pemain Termahal Timnas Jepang

Kompas.com - 14/11/2024, 22:55 WIB

Selain itu, pemain setinggi 173 cm ini juga tampil 3 kali di Liga Europa musim ini tanpa catatan gol dan asis.

Sebelum membela Real Sociedad, Kubo sempat diboyong Real Madrid dari FC Tokyo pada musim 2019/2020.

Namun, dia tak kunjung mendapat tempat di Madrid sehingga dipinjamkan ke beberapa klub yaitu RCD Mallorca, Villarreal, dan Getafe.

Prestasi terbaik Kubo sejauh ini adalah menjuarai Liga Europa 2020/2021 bersama Villareal.

Sementara itu, pemain kelahiran Kota Kawasaki, Prefektur Kanagawa, ini telah mengenyam 39 caps dan 5 gol bersama Timnas Jepang di laga internasional.

Baca juga: Berapa Kali Timnas Jepang Masuk Piala Dunia?

Sumber: Transfermarkt (https://www.transfermarkt.com/takefusa-kubo/profil/spieler/405398)

          View this post on Instagram                      

A post shared by Kompas.com (@kompascom)


Halaman:
Editor : YUHARRANI AISYAH

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Close Ads

Copyright 2008 - 2024 PT. Kompas Cyber Media (Kompas Gramedia Digital Group). All Rights Reserved.