Salah satu tempat terbaik untuk melihat bunga sakura di Osaka adalah di Imaikemizu Mirai Ryokuchi Niji no Hiroba! Rumput terpelihara dengan baik, toiletnya pun bersih dan nyaman. Hal tersebut membuat lokasi ini jadi tempat yang cocok untuk melihat bunga sakura!
Alamat : Temma Nishi 5-chome 173-1, Matsubara City, Prefektur Osaka
4. Mizuma-Dera
Pemandangan bunga sakura yang bermekaran penuh jadi latar belakang kuil ini. Kamu juga bisa menikmati bunga sakura di sepanjang perjalanan dari stasiun ke kuil di taman yang ada di sekitarnya.
Alamat : Mizuma 638, Kaizuka-shi, Prefektur Osaka
5. Tatsuta-Kodo no Satoyama Koen
Di Tatsuta-Kodo no Satoyama Koen, kamu bisa berkemah lho! Jadi, kamu bisa BBQ sambil menikmati keindagan sakura.
Alamat : Gandaoibata 652-7 and others, Kashiwara -shi, Prefektur Osaka
Musim semi di Jepang sangat identik dengan bunga sakura. Temukan pemandangan indah di Osaka!
Untuk informasi lebih lanjut tentang Osaka dan tempat bunga sakura lainnya, silakan kunjungi Meqqe Book.
Provided by Karaksa Media Partner (11 April 2024)