6. Jaket Denim
Jaket denim bisa kamu gunakan sebagai outer dari kaos dan kemeja yang kamu bawa. Bisa juga menjadi luaran dari dress yang kamu kenakan.
7. Cardigan
Salah satu outer yang kerap dipakai saat musim semi adalah cardigan. Bahan yang lembut dan cukup tebal bisa menahan angin dingn di musim ini.
Baca juga: Serupa Indah Tapi Tak Sama, Kenali Karakteristik Bunga Sakura, Plum dan Persik
Cardigan biasanya sangat nyaman dipakai saat musim semi di Jepang.
8. Sneakers
Sepatu ini andalan banget untuk jalan-jalan di musim semi. Sepatu ini juga bisa menyesuaikan fashion kamu.
9. Sepatu Sandal
Selain sneakers, jalan-jalan memakai sepatu sandal saat musim semi juga nyaman banget loh. Saat ini sedang tren sandal gunung yang stylish tapi juga empuk, bisa banget jadi inspirasi fashionmu.
Baca juga: Mau Lihat Bunga Persik Bermekaran? 5 Tempat Ini Wajib Kamu Kunjungi
10. Topi
Topi dapat melindungi kamu dari cuaca yang cukup terik saat musim dingin, atau setidaknya dari hujan. Selain itu, topi juga bisa menunjang penampilanmu.
So, itu dia beberapa fashion tips buat kamu yang ingin ke Jepang di musim semi ini. Kalau style-mu sudah oke, jangan lupa foto buat kenang-kenangan, ya!