Untuk menyelesaikan misi, Anda membutuhkan bantuan dari para staff (alias Legorena). Petualangan Anda dimulai dengan menanyakan petunjuk kepada mereka!
Semua orang pasti akan menikmati pertunjukan spesial. Gambar diambil dari acara tahun lalu.
Hadiah Natal Terbaik- Pelajaran terpenting yang Santa ajarkan kepadaku- adalah pertunjukan spesial di musim ini. Mempertunjukkan sebuah cerita mengenai cinta keluarga, yang membuat Anda semakin bersyukur kepada keluarga Anda.
Jangan lewati makanan edisi terbatas!
Ada banyak menu makanan spesial yang Anda harus coba. Mulai dari makanan tradisi natal, Ayam Panggang Natal (dengan sup, makanan manis, dan variasi minuman di harga 2.300 yen) hingga Paket Steak yang lembut (180g 2.250 yen, 400g 3.750 yen), yang terlihat menggiurkan dan disiapkan sesuai semangat Natal.
Makanan natal yang menggiurkan