Sansai, Sayur Liar Musim Semi Jepang yang Unik dan Kaya Manfaat
Editor : YUHARRANI AISYAH
Kompas.com - 16/03/2025, 11:05 WIB
Sansai tumbuh di pegunungan Jepang terutama saat musim semi. Rasa sayur liar ini pahit, segar, dan sedikit earthy. Sansai juga kaya vitamin, serat, dan dipercaya membantu metabolisme tubuh.
Komentar