Blue Lock, Manga Sepak Bola dengan Konsep Survival Game
Editor : YUHARRANI AISYAH
Kompas.com - 02/03/2025, 20:20 WIB
Blue Lock bukan sekadar manga sepak bola biasa! Dengan konsep survival game, Isagi dan 299 pemain lainnya harus bertarung demi menjadi striker nomor 1 di dunia. Siap menyaksikan pertarungan penuh ego dan strategi?
Komentar