Selanjutnya, cottage di sini berupa rumah dua lantai untuk maksimal 6 orang.
Kamar terletak di lantai 1 dan 2, sedangkan semua fasilitas di lantai 1 seperti pemandian terbuka, toilet, dapur, ruang ganti, dan ruang shower.
Berikutnya, dua tenda glamping lengkap dengan 4 kasur untuk 4-6 orang, meja kursi, AC, kulkas, ceret listrik, balkon dengan kursi dan perlengkapan barbeku.
Alamat |
Izura Yukoku Onden Ato Onsen | 2132 Otsumachi, Kitaibaraki-shi, Ibaraki |
Tarif (per orang) |
1. teamLab
- Siswa SMA ke atas: 2.200 yen atau Rp 230.000-an
- Siswa SD dan SMP: 800 yen atau Rp 83.000-an
- Diskon orang disabilitas: 1.100 yen atau 115.000-an
2. Cottage
- 36.300 yen atau Rp 3,8 juta-an
(termasuk tiket teamLab, sarapan, makan malam, BBQ, dan onsen)
3. Glamping
- 18.700 yen atau Rp 1,9 juta-an
(termasuk tiket teamLab dan onsen)
- 25.300 yen atau Rp 2,6 juta-an
(termasuk tiket teamLab, sarapan, makan malam, BBQ, dan onsen)
- 20.900 yen atau Rp 2,2 juta-an
(termasuk tiket teamLab, sarapan, dan onsen)
|
Akses |
- Dari Tokyo: 15 menit naik taksi dari Stasiun Isohara jalur JR Joban Line Limited Express
- Dari Sendai: 11 menit naik taksi dari Stasiun Nakoso jalur JR Joban Line Limited Express
- 5 menit naik taksi dari Stasiun Otsuko
|
Situs |
https://www.teamlab.art/e/izura/ |
Baca juga: Jalan-jalan di Prefektur Ibaraki Jepang, Terkenal dengan Taman Bunga Kairakuen
View this post on Instagram
A post shared by Ohayo Jepang (@ohayo_jepang)