Pengalaman Pertama Orang Indonesia ke Onsen, Malu Berendam karena Bareng Banyak Orang
Editor : YUHARRANI AISYAH
Kompas.com - 09/12/2024, 16:35 WIB
Bagi orang Indonesia yang pertama kali ke onsen di Jepang, mungkin bakal mengalami hal yang sama: malu dan minder. Harus berendam di onsen tanpa busana dengan pengunjung lain.
Komentar