2 Tempat Wisata Musim Gugur di Hakone Jepang, Kuil Choan dan Hakone Ropeway

Kuil Choan dan Hakone Ropeway merupakan 2 dari banyaknya tempat wisata musim gugur di Kota Hakone, Prefektur Kanagawa, Jepang. MEQQE BOOKS/IKA-CHAN

Jepang memiliki 4 musim yang berbeda, masing-masing menawarkan pemandangan yang unik dan indah.

Di antara keempat musim tersebut, musim gugur sangat dicintai oleh banyak orang karena cuacanya yang menyenangkan, ideal untuk tamasya, dan panen makanan lezat.

Salah satu kegembiraan musim gugur adalah melihat dedaunan musim gugur atau kou-you.

Jika kamu mengunjungi Jepang pada musim gugur, pastikan untuk menikmati pemandangan banyak pohon yang berubah warna menjadi merah dan kuning.

Ada banyak tempat terkenal untuk melihat dedaunan musim gugur.

Kali ini, Ohayo Jepang ingin memperkenalkan tempat wisata musim gugur di Hakone, area resor pemandian air panas terkenal.

Baca juga: 3 Tempat Wisata Musim Gugur di Hakone Jepang

Tempat wisata musim gugur di Hakone

1. Choan-Ji (Kuil Choan)

Sebuah kuil bersejarah yang diperumpamakan sebagai 'Little Kyoto'.

Daun musim gugur di belakang gunung  dan patung-patung Gohyaku Rakan tersebar di sekitar area tersebut menciptakan suasana misterius dan membuat pikiran menjadi jernih.

Gohyaku Rakan merupakan ratusan patung Buddha yang menggambarkan orang-orang penting yang dihormati dalam ajaran agama Buddha.

Waktu terbaik untuk melihat dedaunan musim gugur di sini mulai awal November.

Halaman Berikutnya

Halaman:

Kompas.com Play

Lihat Semua
Expand player
Komentar
Dapatkan hadiah utama Smartphone dan Voucher Belanja setiap minggunya, dengan berkomentar di bawah ini! #JernihBerkomentar *Baca Syarat & Ketentuan di sini!
Tulis komentar Anda...
Lihat komentar tentang artikel ini di Bagian Komentar!